puisi

Mimpi Sinar Terkenang

Menatap senja dibalik ruang
Ditemani cahaya yang menyamar
Mata yang tajam mulai memejam
Berbekal bayang yang sedikit hilang

Tak jera ku melangkah
Menuju jutaan bintang yang merekah
Tersenyum pada satu bintang
Yang tak mungkin untukku genggam

Lalu, aku bangun dan menyadari
Bahwa kau tak senyata ini
Hanya ada sisa mimpi esok hari
Yang terkenang dihari nanti

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Konsep Global Village menurut Marshall McLuhan

Kebudayaan Toraja

Minangkabau