ETIKA PROFESI (TUGAS 2)
TUGAS 2 ORGANISASI PROFESI BESERTA KODE ETIK PROFESINYA YANG RELEVAN DENGAN BIDANG TEKNIK INDUSTRI BAIK REGIONAL MAUPUN GLOBAL! ORGANISASI PROFESI 1. Ikatan Sarjana Teknik Manajemen Industri (ISTMI) merupakan organisasi profesi dari disiplin ilmu Teknik Industri (TI) dan Manajemen Industri (MI) di Indonesia yang didirikan di akarta pada tanggal 22 November 1986. Kelahiran organisasi ini didasari atas pertimbangan bahwa profesi TI dan MI telah diterima dikalangan yang sangat luas sejak masuknya disiplin sekitar 16 tahun sebelumnya. Keberadaan organisasi ini telah menembus batas-batas konvensional keteknikan atau keindustrian. 2. Persatuan Insinyur Indonesia (PII) adalah organisasi profesi yang didirikan di kota Bandung pada tanggal 23 Mei 1953 untuk menghimpun para insinyur atau sarjana teknik di seluruh Indonesia. PII memiliki beberapa kode etik, diantaranya. a) Catur Karsa · Mengutamakan keluhuran budi. · Mengguna